IZIN PANAS BUMI UNTUK SUMBER ENERGI BERSIH

 Kantor dan Industri / by cvjasperindo / 32 views

IZIN PANAS BUMI UNTUK SUMBER ENERGI BERSIH

Potensi pengembangan energi panas bumi di Indonesia sangat besar, karena Indonesia memiliki potensi panas bumi terbesar kedua di dunia. Potensi panas bumi di Indonesia diperkirakan mencapai 23.766 MW.

Beberapa potensi pengembangan energi panas bumi di Indonesia :

Sumber Energi Bersih
Panas bumi merupakan sumber energi bersih yang tidak menghasilkan emisi CO2.

Diversifikasi Energi
Pengembangan energi panas bumi dapat mengurangi ketergantungan pada minyak dan gas bumi.

Ketahanan Energi
Panas bumi dapat menjadi andalan untuk menjamin ketahanan energi nasional.

Biaya Pembangkitan Kompetitif
Biaya pembangkitan listrik dari panas bumi lebih kompetitif dibandingkan sumber energi lain.

Tidak Terpengaruh Fluktuasi Harga Bahan Bakar
Panas bumi tidak terpengaruh fluktuasi harga bahan bakar internasional seperti batu bara, minyak, dan gas bumi

Berdasarkan Buku Potensi Panas Bumi yang dirilis Kementerian ESDM pada 2017, teridentifikasi 331 titik potensi panas bumi yang tersebar di 30 provinsi.

Dari 331 titik potensi panas bumi tersebut, sebanyak 70 di antaranya telah ditetapkan sebagai 70 Wilayah Kerja Panas Bumi (WKP) dan sisanya merupakan wilayah terbuka.

Potensi panas bumi di Indonesia diklasifikasikan menjadi dua yatu sumber daya dan cadangan. Potensi sumber daya terdiri atas spekulatif dan hipotesis. Sedangkan potensi cadangan terdiri atas terduga, mungkin, dan terbukti.

More Info
CV. Kevin Jasperindo
Ruko Melia Walk MDA-39, Jalan Boulevard Graha Raya
Kel. Paku Jaya, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan
Rio 08111599899 (WA)
www.jasperindo.com

#ebtke #izinpanasbumi #perizinanpanasbumi #uupanasbumi #undangundangpanasbumi #izinpemanfaatanpanasbumi #izinusahapanasbumi #izinusahabahanbakarnabati #rekomendasieksporimporbahanbakarnabati #rup #registrasiusahapenunjang #izinebtke

  • Listing ID: 1297348
Contact details

 ***** http://www.jasperindo.com

Contact listing owner

Please, login to contact this listing owner.

Tinggalkan Balasan